A. Getaran
Gerak bolak – balik secara periodik melalui
suatu titik seimbang
Contoh : Penggaris
Contoh : ayunan Bandul
Contoh : Pegas
Besaran –
besaran Getaran :
Amplitudo (A) :
jarak simpangan terjauh gerak benda dari
keseimbangannya. Disimbolkan dengan huruf “A” kapital, dan satuannya dalam SI
adalah meter (m).
Frekuensi (f) :
Banyak getaran yang terjadi dalam waktu satu
detik.
Periode (T)
:
Lamanya waktu yang diperlukan untuk membuat
satu getaran.
Contoh 01 :
Periode getaran sebuah pegas ketika
amplitudonya 2 cm adalah 1,0 sekon. Periodenya jika pegas diberi amplitudo 8 cm
adalah …
A. 1,0 sekon
B. 2,0 sekon
C. 4,0 sekon
D. 8,0 sekon
Kunci : (A)
Pembahasan
:
Periode pegas (T) :
Terlihat hubungannya dengan amplitudo
tidak ada, jadi jawabannya adalah tetap sama 1 ,0 sekon.
Contoh 02 :
Sebuah beban digantung pada ujung sebuah
pegas dan ujung lainnya pada statif. Beban diatrik ke bawah dari titik
keseimbangannya. Begitu beban tersebut dilepaskan, beban bergerak bolak – balik
diantara titik terendah dan titik tertinggi yang terpisah sejauh 14 cm. Begitu
beban kembali ke titik terendah untuk pertama kalinya, siswa mulai menghitung 1
kali. Pada hitungan ke 10 kali, siswa melihat bahwa stopwatch mencatatkan waktu
8 sekon. Tentukanlah :
a.
Amplitudo
b.
Periode
c.
Frekuensi
getaran beban pada pegas.
Pembahasan
:
Bagian a)
Besar amplitudo (A) :
Bagian b )
Periode (T) :
Bagian c)
Frekuensi (f) :
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berkomentar dengan Bijak sesuai dengan semangat kemajuan yang membangun Blog ini dan Jangan keluar dari topik