Kamis, 03 November 2022

SERI 201 SUMBER ENERGI LISTRIK

Perhatikan gambar di bawah ini,

SERI 201 SUMBER ENERGI LISTRIK

Bahan A, B, dan C adalah …
 

a.   Tembaga, seng, dan larutan elektrolit

b.   Seng, tembaga, dan larutan elektrolit

c.   Tembaga, larutan elektrolit, dan seng

d.   Seng, larutan elektrolit, dan tembaga

 

Pembahasan :

 

Kita dapat menentukan A, B, dan C dengan 
memperhatikan kawat penghantar yang 
menempel pada lampu. Kawat penghantar 
yang menempel pada bodi lampu adalah 
kutub negatip, maka A terbuat dari seng. 
Dan kawat yang menempel pada bagian 
bawah lampu adalah kutub positip, maka 
B terbuat dari tembaga. 
Dan C adalah larutan elektrolit.

 

Kunci : B

0 comments:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar dengan Bijak sesuai dengan semangat kemajuan yang membangun Blog ini dan Jangan keluar dari topik