Latihan Fisika 1 Usaha dan Pesawat Sederhana
Tahun Pelajaran : 2025/2026 Mata Pelajaran : IPA – Fisika Kelas : VIII SMP/MTs Materi : 1. Usaha 2. Pesawat Sederhana Pilihan Berganda Soal : 1 Perhatikan kegiatan – kegiatan berikut. (1) Seorang pengawas bangunan mendorong tembok. (2) Seorang sopir mendorong mobil sampai kelelahan, tetapi mobil tetap diam. (3) Seorang peserta didik menjentik kelereng dengan jari, akibatnya kelereng bergerak. (4) Seorang pedagang berkeliling menjual dagangannya ...