Postingan

PERTEMUAN 1 STATISTIK

Gambar
Materi Pembelajaran : A.   Data Statistik B.   Mengolah dan Menyajikan Data (Tabel) C.   Mengolah dan Menyajikan Data (Diagram)   A.      Data Statistik             1.   Data Data merupakan bentuk jamak dari datum , datum berasal  dari bahasa latin yang berarti tunggal.   Sehingga data dapat didefenisikan seluruh keterangan, informasi  atau fakta tentang sesuatu atau permasalahan . Sementara datum  adalah keterangan, informasi, atau fakta yang diperoleh dari satu  pengamatan. Biasanya datum menggambarkan ciri – ciri objek.  Berbeda dengan data, yang memuat banyak datum.  Datum tidak bisa mendeskripsikan informasi seluruh perilaku objek,  sedangkan Data menggambarkan keadaan sebenarnya di lapangan.   Berdasarkan jenisnya, data dibedakan menjadi data kuantitatif   dan data kualitatif . Data kuantitatif adalah data berupa bilangan  atau nilai tertentu, misalnya jumlah siswa dalam satu kelas, tinggi pohon,  dan berat badan. Sementara data kualitatif adalah data yang menggambark

SERI 55 PEMBAHASAN GELOMBANG

Gambar
Selamat datang di blog saya,  Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi pengalaman belajar saya mengajar di Bimbel Sekolah SMP WR Supratman 2 Medan. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi pengalaman tentang gelombang. Materi soal saya ambil dari buku Mandiri kelas VIII. Dimana buku tersebut digunakan sebagai buku untuk berlatih dan buku pegangan untuk mengerjakan PR.  Semoga pengalaman berbagi ini bermanfaat buat kita semua, terima kasih  Soal : 131 Perhatikan pernyataan – pernyataan berikut (1)   Memerlukan medium untuk merambat (2)   Bergerak lebih perlahan dari pada cahaya (3)   Gelombang longitudinal (4)   Tidak menunjukkan pemantulan   Perbedaan gelombang bunyi terhadap gelombang cahaya ditunjukkan oleh nomor … A.   (1), (2), dan (3) B.   (2) dan (4) C.   (1) dan (3) D.   Hanya (4)   Pembahasan :   Gelombang bunyi : ·         Merupakan gelombang longitudinal ·         Memerlukan medium untuk dapat merambat ·         Merupakan gelomban