Senin, 24 Agustus 2020

HUKUM OHM (Pada Kelas IX SMP )

   RANGKAIAN HUKUM OHM 

  

    

Contoh 01 :
Berapa beda potensial listrik harus diberikan pada 
ujung – ujung seutas kawat yang 
memiliki hambatan 5Ω, agar arus 3 Amper 
mengalir melalui kawat ? 



Contoh 02 :
Arus listrik 2A mengalir melalui seutas kawat penghantar 
ketika bedapotensial 12V diberikan 
pada ujung – ujungnya. 
Tentukan hambatan kawat tersebut. 




0 comments:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar dengan Bijak sesuai dengan semangat kemajuan yang membangun Blog ini dan Jangan keluar dari topik