Jumat, 22 Juli 2022

SERI 1 UTBK FISIKA

 

Soal :

Air terjun yang tingginya 12,0 meter menjatuhkan air 1000 m3.s – 1 dan dimanfaatkan oleh pusat Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA). Bila percepatan gravitasi 10 ms- 2 , dan 70% energi yang dimiliki air diubah menjadi energi listrik dan seluruhnya digunakan untuk memanaskan air 1000 meter kubik. Maka kenaikan suhu air adalah … ( dalam satuan derajat celcius per detik).

A.  2,0 x 10 – 2

B.  2,5 x 10 – 2

C.  3,0 x 10 – 2

D.  4,0 x 10 – 2

E.  5,0 x 10 – 2

 

Pembahasan :

 

Perubahan energi potensial menjadi listrik


Perubahan energi listrik menjadi kalor 



Kunci : A



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar dengan Bijak sesuai dengan semangat kemajuan yang membangun Blog ini dan Jangan keluar dari topik