Kalor yang diberikan pada suatu zat dapat mengubah wujud zat
Tabel 1. Perubahan wujud
Faktor – faktor yang mempengaruhi penguapan :
Memanaskan
Memperluas permukaan
Meniupkan udara di atas permukaan
Menyemburkan zat cair
Mengurangi tekanan pada permukaan
Kalor Uap
Kalor uap suatu zat = banyak kalor yang diperlukan untuk menguapkan 1 kg zat cair pada titik didihnya. Dan satuannya dalam sistem Internasional SI adalah J/kg.
Tabel 2. Nilai kalor uap beberapa zat
CONTOH DAN PEMBAHASAN SOAL
Contoh 01
Hitung banyak kalor yang diperlukan untuk menguapkan 2 kg air pada suhu 100℃. Kalor uap air 2 260 kJ/kg.
Pembahasan :
Contoh 02:
Sebanyak 904 kJ energi diberikan kepada sebuah wadah yang berisi 5 kg air 100℃. Berapa banyak air yang menguap dari wadah itu. ( jika kalor uap air = 2 260 kJ/kg).
Pembahasan :
Contoh 03:
Hitung banyak kalor yang diperlukan untuk menguapkan 1 kg air pada suhu 80℃.(kalor jenis = 4200 J/kg℃, dan kalor uap air 2 260 kJ/kg ).
Pembahasan :
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan Berkomentar dengan Bijak sesuai dengan semangat kemajuan yang membangun Blog ini dan Jangan keluar dari topik